3. Menyimpan perasaan
Secara keseluruhan, pria memang tidak suka bicara tentang perasaan, berbagi emosi, atau meminta bantuan dan dukungan seperti yang biasa wanita lakukan.
Konsekuensinya adalah, lebih banyak pria yang menderita depresi dan 77% di antaranya melakukan bunuh diri. Selain itu, pria depresi cenderung melampiaskannya pada alkohol. Sehingga rasa amarah yang tertahan ditambah minuman beralkohol menyebabkan risiko terkena serangan jantung lebih tinggi.