Zodiak Taurus dikenal memiliki selera tinggi dalam hal apa pun. Anda senang memakai busana yang bagus, makan makanan enak di restoran, pergi berjalan-jalan di lokasi wisata ternama, hingga dalam pemilihan dekorasi rumah pun harus yang terbaik.
Tak heran jika Anda kerap dianggap materialistis, meski sebenarnya Anda hanya menginginkan segala sesuatu yang terbaik bagi diri Anda.
Bagi Anda, hidup harus bisa dinikmati dan caranya adalah dengan memanjakan diri sendiri.