Merasa stres saat bekerja kadang menyehatkan, karena bisa memotivasi Anda untuk menyelesaikan pekerjaan. Tapi Anda justru harus khawatir saat merasa stres ketika tidak bekerja.
“Workaholic biasanya tidak bisa merasa rileks saat liburan, karena pikirannya terus-menerus ke pekerjaan,” jelas Bryan E. Robinson, psikoterapis dan penulis buku karir.