2. Opor Ayam
Makanan lain yang wajib ada saat Lebaran adalah opor ayam. Makanan ini sering disandingkan dengan ketupat.
Makanan ini berbahan daging ayam, santan dengan campuran rempah-rempah lainnya. Tidak hanya pada saat Lebaran, makanan gurih ini juga dapat Anda jumpai pada hari-hari biasa.