Bisa jadi manajer yang akan memperkerjakan Anda sedang disibukkan dengan banyak tugas, sehingga belum sempat untuk mengambil keputusan untuk menerima Anda atau tidak.
Belum lagi, menerima karyawan baru tetap diperlukan beberapa orang untuk menentukan apakah orang tersebut layak untuk diperkerjakan atau tidak.
Menemukan waktu beberapa orang di tengah-tengah tenggat waktu biasanya sangat sulit, kecuali jika mereka memang sedang butuh karyawan dalam waktu cepat.