Mike Tyson/metro.co.uk
Entertainment

Mike Tyson Marah Diajak Foto Selfie Bareng Penggemar

Mia Chitra Dinisari
Selasa, 5 Mei 2015 - 08:52
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA—Jika ada salah satu pria di dunia yang tidak ingin diganggu kehidupan pribadinya, maka bisa jadi dia adalah mantan juara dunia tinju kelas berat Mike Tyson.

Hal tersebut, terbukti ketika seseorang yang ingin selfie dengan Mike Tyson justru mendapat semprotan dari pria berbadan besar tersebut.

Kejadian tersebut terjadi ketika Tyson tengah menonton pertandingan tinju antara Floyd Mayweather dan Manny Pacquiao di MGM Grand Las Vegas.

Pria berusia 48 tahun itu, berusaha memeluk Tyson dari belakang untuk selfie, namun Tyson langsung melepaskan tangannya dan mendorongnya sambil mengucapkan kata marah.

 

Sumber : metro.co.uk
Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro