Ilustrasi/Womensweb
Relationship

5 Alasan Terlambat Datang ke Kantor dan Solusinya

Andhina Wulandari
Selasa, 5 Mei 2015 - 16:21
Bagikan

Anda akan meeting pagi atau siang hari sehingga perlu waktu lama di depan lemari untuk menentukan pakaian apa yang akan dikenakan. Kadang Anda mencoba satu baju kemudian menggantinya dengan baju lain.

Jika hal ini yang sering menjadi permasalahan Anda, sebaiknya siapkan semua keperluan di malam hari, termasuk menyetrika baju yang akan dikenakan bila kusut. Dengan begitu Anda akan menghemat waktu di pagi harinya dan waktu Anda tidak akan habis karena terlalu lama bersiap-siap. 

Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro