8. Perpustakaan Luckenwalde, Jerman
Perpustakan ini memiliki bentuk yang unik dan dilapisi warna emas untuk menarik minat orang mengunjunginya. Perpustakaan ini merupakan bekas stasiun kereta api di Luckenwalde, Jerman. Bangunan ini dimaksudkan untuk memiliki peran ganda baik sebagai perpustakaan dan sebuah karya seni abstrak.